Blogger Widgets "Catatan Duniaku": Kampung Muslim Gel-gel, Bali

Kamis, 28 Agustus 2014

Kampung Muslim Gel-gel, Bali

Salam Chivas, ini saya bersama teman-teman rombel C Sejarah Universitas Negeri Semarang, ini salah satu dokumentasi dalam acara kajian peninggalan sejarah II di kampung Gel-gel, desa klungkung, Bali. Inilah permukiman muslim tertua di Bali. Dari sinilah sejarah komunitas Islam di Pulau Dewata bermula. Di desa yang berjarak sekitar enampuluh kilometer arah timur Denpasar ini pula banyak jejak-jejak penyebaran Islam masih terlihat hingga kini.Desa ini merupakan minoritas kampung muslim yang ada di Bali. Yang di belakang kami adalah masjid Nurul Huda yang merupakan peninggalan masjid tertua di Bali yang di bangun sekitar abad ke-14

Tidak ada komentar:

Posting Komentar